Loading...
world-news

BERITA KAMPUS

Pendaftaran Jalur Seleksi Mandiri SM-ITB sedang Dibuka

Jalur SM ITB adalah jalur seleksi mandiri yang diselenggarakan oleh ITB. Berikut syarat dan ketentuannya:

1. Komponen penilaian

- Hasil Ujian Seleksi, Nilai UTBK 2024, dan Nilai Rapor bagi pendaftar ke fakultas/sekolah selain FSRD.

- Hasil Ujian Seleksi, Nilai UTBK 2024, Nilai Rapor dan Hasil Tes keterampilan Seni Rupa (daring), bagi pendaftar ke FSRD.

2. Persyaratan Peserta

- Berasal dari SMA atau MA/SMK/Sederajat atau lulusan Paket C, dengan tahun ijazah 2022, 2023, atau 2024.

- Memiliki nilai UTBK 2024 Mengikuti Ujian Seleksi Mandiri daring. ITB secara

- Persyaratan tidak buta warna total maupun parsial (untuk Program Studi tertentu).

3. Jadwal Seleksi

- Pendaftaran Peserta: 24 Mei – 18 Juni 2024

- Uji Coba Sistem Ujian: 19 – 21 Juni 2024

- Ujian Seleksi: 23 Juni 2024

- Ujian Gambar: 22 Juni 2024

- Pengumuman Hasil Seleksi: 28 Juni 2024

4. Informasi Lebih Detail

Dapat diakses pada website berikut: https://admission.itb.ac.id/info/sm-itb/

Baca Juga