Ternyata di Indonesia masih banyak juga jurusan-jurusan kuliah yang di dunia kerjanya digaji sangat rendah dibandingkan jurusan-jurusan lainnya. Walaupun perusahaan atau tempat bekerja kebanyakan mengharuskan karyawannya untuk gelar sarjana agar mendapat gaji yang tinggi, tapi nyatanya hal tersebut tidak berlaku bagi jurusan-jurusan berikut ini. Dikutip dari CNBC Indonesia, berikut jurusan-jurusan kuliah dengan gaji yang rendah:
1. Pendidikan Sekolah Dasar
2. Pendidikan PAUD
3. Ilmu Biologi
4. Seni Pertunjukkan
5. Antropologi
6. Psikologi
7. Ilmu Terapi Pengobatan
8. Ilmu Sosial
9. Teologi
10. Seni Rupa
11. Hospitality
12. Sejarah