Loading...
world-news

UNIVERSITAS SEBELAS MARET - PENDIDIKAN LUAR BIASA (PENDIDIKAN KHUSUS)


Akreditasi

A

Strata

S1

Perminatan

SAINTEK

Website

https://plb.fkip.uns.ac.id/

Sekilas Tentang PENDIDIKAN LUAR BIASA (PENDIDIKAN KHUSUS)

SEJARAH

Program studi (Jurusan) Pendidikan Luar Biasa (PLB) UNS berdiri sejak tahun 1968, pada saat itu masih bernaung pada IKIP Negeri Surakarta dan menggunakan kurikulum paket/tidak sistem kredit semester. Tahun 1976 program studi/jurusan PLB bergabung menjadi bagian dari FKIP Universitas Sebelas Maret tetap menggunakan kurikulum paket/tidak sistem kredit semester. Pada tahun 1979 kurikulum PLB UNS mulai menerapatan sistem kredit semester/SKS. Pada tahun 1994 kurikulum PLB UNS beradasarkan Kepmendiknas No. 056/U/1994 menerapkan Kurikulum Berbasis Isi (KBI) yang menetapkan matakuliah wajib 100-110 dari 160 sks untuk jenjang strata 1. Pada tahun 2000 kurikulum PLB UNS beradasarkan Kepmendiknas No. 232/U/2000 menerapkan Kurikulum Inti dan Institusional. Pada tahun 2002 berdasarkan Kepmendiknas No. 045/U/2002 PLB UNS menerapkan kurikulum yang berbasis kompetensi (KBK). Pada tahun 2012 berdasarkan Permenristekdikti No. 44 tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi, PLB UNS menerpakan Kurikulum Pendidikan Tinggi yang berbasis KKNI dan SN Dikti. Pada kurun waktui tahun 2012 sampai 2018 telah terjadi dua kali revisi kurikulum yaitu pada tahun 2016 dan 2018. Pada tahun 2020 kurikulum PLB UNS berdasarkan Permendikbud Nomor 3 Tahun 2020 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi mengembangkan kurikulum Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MB-KM)

LAB

clinical guidance laboratory (LCG). LCG provides specific equipment to support the teaching and learning process, research, and community service,

2) Laboratory A is a laboratory for blind kids,

3) Laboratory B is for hearing and speech impaired,

4) Laboratory C is for mentally handicapped kids,

5) Laboratory D is for quadriplegic kids,

6) Laboratory E is for unsociable kids, and

7) Laboratory for autistic kids. LCG opens from 7.30 to 16.00 from Monday to Friday and is managed directly by the head of laboratory.

PROGRAM STUDI

VISI

Menjadi pusat pengembangan ilmu, teknologi dan seni di bidang keguruan dan ilmu pendidikan khusus bereputasi internasional dengan berlandaskan pada nilai-nilai luhur budaya nasional

MISI

  1. Menyelenggarakan pendidikan, pembelajaran dan bimbingan secara efektif untuk menghasilkan tenaga pendidik di bidang pendidikan khusus yang unggul, berdaya saing tinggi, mandiri dan berkepribadian
  2. Melaksanakan penelitian dan pengembangan yang mendukung pelaksanaan pendidikan danpembelajaran serta mampu menghasilkan berbagai inovasi dalam pendidikan khusus
  3. Menyelenggarakan kegiatan pengembangan dan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang pendidikan khusus
  4. Mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seniyang menunjang pengembangan di bidang pendidkan khusus

TUJUAN

  1. Menghasilkan lulusan yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berkepribadian luhur, cerdas dan terampil yang siap menjadi pendidik atau tenaga kependidikan professional yang berwawasan global
  2. Menghasilkan inovasi baru di bidang keguruan dan ilmu pendidikan khusus sebagai landasan untuk memecahkan masalah dalam masyarakat dan untuk membangun kehidupan yang lebih baik
  3. Menghasilkan karya-karya pengabdian kepada masyarakat yang mampu memecahkan persoalan praktis di bidang kegururan dan ilmu pendidikan khusus

Special Education Undergraduate Program of Universitas Sebelas Maret (hereinafter referred to as SE UNS) is under the Faculty of Teacher Training and Education (FKIP) UNS. The program’s vision is becoming the excellent center for science, knowledge, and art in the field of teacher training and special education in the international level which is based on the noble values of the national culture. This undergraduate program aims to produce graduates with a set of competences in special education. SE UNS was three times accredited with grade A (excellent) since 2005 until 2025 by the National Accreditation Board (BAN-PT). This self-assessment report (SAR) is prepared by SE UNS for the ASEAN University Network – Quality Assurance (AUN-QA) program assessment. This SAR consists of introduction, self-assessment according to the 11 criteria of the AUN-QA and the program’s strength and areas for improvements. This SAR is prepared by a task team led by the head of the program, supported by a number of academic staff. The university and the faculty provide substantial assistance in preparing the SAR.

 

Prodi Lainnya