SEJARAH
Identitas Program Studi
Program Studi (PS) | : Teknik Elektro |
Fakultas | : Teknik |
Perguruan Tinggi | : Universitas Mulawarman |
Nomor SK pendirian PS | : 446/E.E2/DT/2014 |
Tanggal SK pendirian PS | : 19 Mei 2014 |
Pejabat Penandatangan SK Pendirian PS |
: Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi |
Dimulainya Penyelenggaraan Prodi |
: Agustus 2014 |
Nomor SK Izin Operasional | : 313/E/O/2014 |
Tanggal SK Izin Operasional | : 12 Agustus 2014 |
Akreditasi | : C |
Nomor SK BAN-PT | : 1024/SK/BAN-PT/Akred/S/IV/2018 |
Alamat Prodi | : Jl. Sambaliung No. 09 Kampus Gn. Kelua Samarinda Kaltim |
No. Telepon / Fax | : 081254774167 |
Homepage / Email | : http://ft.unmul.ac.id dan elektro@ft.unmul.ac.id |
LAB
- LAB KOMPUTASI
- LAB REKAYASA
PROGRAM STUDI
Visi |
|
Menjadi
institusi pendidikan tinggi di bidang teknik elektro berstandar
internasional yang mampu menggali dan mengembangkan potensi sumber daya
alam (SDA) khususnya hutan tropis lembab dan lingkungannya. |
|
Misi |
|
1 |
Menyelenggarakan
pendidikan dan pengajaran dalam rangka menghasilkan lulusan yang
bermoral, inovatif, dan berkualitas di bidang teknik elektro serta dapat
berkompetisi secara global. |
2 |
Menambah sarana dan prasarana sesuai dengan perkembangan teknologi untuk meningkatkan kualitas penyelenggaraan pendidikan. |
3 |
Meningkatkan aktivitas dan layanan publik dalam bidang teknik elektro dengan mengacu pada nilai dan tanggungjawab sosial. |
4 |
Melaksanakan penelitian yang inovatif dan kreatif di bidang teknik elektro berwawasan hutan tropis lembab dan lingkungannya. |
5 |
Menerapkan
teknologi tepat guna dalam melaksanakan pengabdian kepada masyarakat
secara berkesinambungan di bidang teknik elektro. |
6 |
Menjalin kerjasama dengan stakeholder dalam rangka pengembangan program studi teknik elektro. |
Tujuan |
|
1 |
Menghasilkan lulusan yang berkualitas di bidang teknik elektro yang bermoral, cerdas, dan berkarakter. |
2 |
|
3 |
Menghasilkan
teknologi terapan yang dapat bermanfaat bagi masyarakat untuk menunjang
pembangunan nasional khususnya di Kalimantan Timur. |
4 |
Melaksanakan kerjasama dengan stakeholder dalam pengembangan program studi teknik elektro. |