Loading...
world-news

MOTIVASI

Kelebihan jika kamu mengambil jurusan IPA

Hallo teman-teman Masuk PTN, Gimana kabarnya? baik dong tentunya.
Buat anak IPA mana nih suaranya, semua orang pasti memiliki kemampuan tersendiri sesuai passionnya. Namun jika kalian menyadari apabila kalian mengambil jurusan tentunya ada hal yang harus kalian tahu nih, terkait kelebihan jika kalian mengambil jurusan IPA. Wah sangat beruntung dan hebat ya untuk anak IPA, kira-kira apa aja ya kelebihannya.

a.       Mudah memilih jurusan ketika sekolah

Sebenarnya, para lulusan SMA jurusan IPA memiliki beragam pilihan jurusan kuliah di masa depan. Meskipun sebagian kampus telah menerapkan kesetaraan, namun jurusan sekolah sebelumnya masih dapat mempengaruhi pilihan ketika mendaftar ke universitas.

b.       Menjadi prioritas

Guru di sekolah cenderung memberi prioritas kepada siswa jurusan IPA, meskipun siswa jurusan IPS juga tidak diabaikan. Namun, siswa di jurusan IPA seringkali menjadi perwakilan sekolah dalam berbagai lomba, seperti olimpiade.

c.        Sering melakukan praktikum

Siswa di jurusan IPA seringkali lebih sering melakukan praktikum daripada siswa di jurusan lain. Hal ini karena jurusan IPA memiliki beberapa mata pelajaran inti seperti biologi, matematika, fisika, dan kimia yang melibatkan praktikum selain belajar teori.

d.       Memiliki skill dalam berhitung

Bagi detikers yang menyukai berhitung, jurusan IPA adalah pilihan yang tepat untuk mengembangkan kemampuan tersebut. Di jurusan ini, siswa akan diajarkan dan dituntut untuk menguasai keterampilan berhitung karena akan berhadapan dengan mata pelajaran seperti matematika, kimia, biologi, dan fisika.

e.       Sering dikenal seebagai siswa yang pandai

Baca Juga